Harga dan spesifikasi Asus Zenfone 6 Mei 2015

Posted by on 13 May, 2015
Harga dan spesifikasi Asus Zenfone 6  - keluaran asus yang terakhir ini bisa dikatakan merupakan salah satu trobosan terakhir dimana asus zenfone 6 sangatlah bagus dari sisi spek dan fitur yang ditawarkan. Bisa dikatakan asus zenfone 6 ini memiliki spek yang hampir sama dengan beberapa merk dari vendor lain dengan harga yang sangat beda tipis seperti keluaran Xiami yakni Xiamo MI3. Sebelumnya kami sudah mengulas mengenai harga dan spesifikasi zenfone 4 yang sama sama kita ketahui merupakan smartphone keluaran perdana yang di lounching oleh asus. Langsung saja simak apa saja keunggulan dan fiture dan asus zenfone 6 dan berapa harga terbaru yang dipatok pada bulan februari ini.
Bandingkan dengan : Semua Hp samsung android 

Spesifikasi Asus Zenfone 6

Network2G bandsGSM 850 / 900 / 1800 / 1900
3G bandsHSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100
SpeedHSPA 42.2/5.76 Mbps
GPRSYes
EDGEYes
BodyDimensions166.9 x 84.3 x 9.9 mm (6.57 x 3.32 x 0.39 in)
Weight196 g (6.91 oz)
SIMDual SIM (Micro-SIM, dual stand-by)
DisplayTypeIPS capacitive touchscreen, 16M colors
Size6.0 inches (~70.5% screen-to-body ratio)
Resolution720 x 1280 pixels (~245 ppi pixel density)
Multi touchYes
ProtectionCorning Gorilla Glass 3
PlatformOSAndroid OS, v4.3 (Jelly Bean), upgradable to v4.4.2 (KitKat)
ChipsetIntel Atom Z2580
CPUDual-core 2 GHz
GPUPowerVR SGX544MP2
MemoryCard slotmicroSD, up to 64 GB
Internal8/16/32 GB, 1/2 GB RAM
CameraPrimary13 MP, 4128 x 3096 pixels, autofocus, LED flash
FeaturesGeo-tagging, touch focus, face detection, panorama
Video1080p@30fps
Secondary2 MP
CommsWLANWi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, hotspot
Bluetoothv4.0, A2DP, EDR
GPSYes, with A-GPS
RadioNo
USBmicroUSB v2.0
BatteryNon-removable Li-Po 3300 mAh battery (12 Wh)
ColorsCharcoal Black, Pearl White, Cherry Red, Champagne Gold
Harga asus Zenfone 6 apdate April 2015 : 2.400.000,00 untuk distributor dan 3,2 juta untuk yang garansi resmi dari pihak asus. 
Harga dan spesifikasi Asus Zenfone 6 Mei 2015 | Chieka | 5